Kegiatan P5 Sampah Mari Kita Kelola 2023

Pelaksanaan Gelar Karya P5 Tentang Sampah Mari Kita Kelolah dilaksanakan dengan penuh keceriaan dan penuh suka cita. Seluruh siswa berpartisipasi dalam berlomba-lomba mendesain stand mereka agar terlihat menarik, serta ada banyak sekali hasil karya olahan dari sampah yang mereka pajang sehingga membuat acara sangat ramai dan menarik.



Acara ini juga dihadiri oleh Bapak Kepala Dinas Pendidikan dan Kebudayaan Kabupaten Jombang, Bapak Ibu wali murid kelas 7 serta komite dan seluruh siswa dari kelas 7, 8, dan 9 ikut dalam memeriahkan acara P5 ini.



Selain stand, acara P5 juga menampilkan Tari, Fasion Show, Rodad Ishari untuk memeriahkan acara.